Berita
KABAR KAMIKISAH TERBARU KAMI
Sambutan Seru Masyarakat Saat Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko Kunjungi YIARI Ketapang
Sungguh kebahagiaan dan kebanggan tersendiri kami rasakan ketika Kepala Staf Kepresidenan Republik Indonesia, Jenderal TNI (Purn) Dr. H. Moeldoko, S.I.P., dan seluruh jajarannya, mengunjungi Pusat Pembelajaran Sir Michael Uren di Yayasan Inisiasi Alam Rehabilitasi...
Komunitas Power of Mama: Satu Tahun Berkarya bagi Lingkungan
Gak kerasa loh, udah setahun aja ibu-ibu super dari Kabupaten Ketapang ini membantu mengamankan lingkungan dari berbagai ancaman kerusakan alam. Iya nih Sob, ibu-ibu tangguh yang tergabung dalam Komunitas The Power of Mama ini baru aja memperingati satu...
Cerita Magang Karen, Mahasiswa Kedokteran Hewan IPB Sebagai Animal Keeper
Pada Juli 2023, pusat rehabilitasi YIARI di Bogor kedatangan mahasiswa dari IPB University untuk melaksanakan kegiatan magang, loh! Kegiatan apa aja ya yang lakukan selama magang di YIARI? Yuk kita simak ceritanya dari Karen langsung! Haloo, nama saya Karen Louise...
Perjuangan Orangutan Covita dari Malnutrisi Hingga Lepas Liar di Hutan
Sobat #KonservasYIARI masih ingat dengan Covita? Itu lho, bayi orangutan betina yang diselamatkan dari kasus pemeliharaan satwa liar dilindungi di waktu pandemi kemarin. Covita yang saat itu masih berusia dua tahun diselamatkan tim gabungan BKSDA Kalimantan Barat dan...
Pak Tono, Sang Local Hero Penjaga Habitat Satwa Laut di Pulau Cempedak
Tahukah kalian bahwa banyak sekali orang-orang hebat yang berjuang untuk kelestarian alam di tempat dia tinggal? Nah, salah satunya adalah Pak Hartono. Bisa dibilang, beliau ini adalah local hero bagi penggerak peduli lingkungan di tempatnya tinggal, yaitu di Pulau...
Yayasan IAR Indonesia Bentuk Komunitas The Power of Mama Sebuah Gerakan Perempuan untuk Pelestarian Alam
Pentingnya peran perempuan dalam pelestarian alam di masyarakat, mendorong Yayasan IAR Indonesia (YIARI) membentuk The Power of Mama, sebuah komunitas yang terdiri dari para perempuan lintas generasi dan terutama kaum ibu, yang tinggal di kawasan desa di sekitar...