Banyak dari kita yang belum ngeh akan perbedaan antara beruk dan monyet. Beda, ya! Monyet adalah segala jenis primata yang bukan prosimian (tarsius, lemur, dll.) dan kera (orangutan, owa, dll.). Jadi, nyatanya beruk adalah masih bagian dari monyet! Mungkin selama ini...
Pada Januari 2022 hingga April 2022 lalu kami kedatangan tamu teman-teman akademisi lho. Mereka adalah para mahasiswa dari Universitas Lampung. Mereka adalah Annisa, Cita, Jihan, dan Adib. Di sini mereka belajar mengenai pekerjaan-pekerjaan konservasi dan melakukan...